Holisticare Logo
diet setelah melahirkan
Back to Article

Diet & Nutrisi

Diet Setelah Melahirkan Dengan Buah Lemon

Setelah melewati proses melahirkan, setiap wanita biasanya memiliki satu pertanyaan: “bagaimana caranya agar tubuh saya langsing kembali?” Salah satu caranya adalah diet setelah melahirkan dengan buah lemon.

Artikel ini dipersembahkan oleh Holisticare Ester C, suplemen Vitamin C jenis Ester C. Untuk penuhi kebutuhan Vitamin C harian tubuh, konsumsilah Holisticare Ester C. Sebab Holisticare Ester C adalah Vitamin C yang lebih tidak perih di lambung (pH netral), dan 24 hours bioavailability (tersedianya kadar vitamin C dalam tubuh selama 24 jam).

Diet Setelah Melahirkan Dengan Lemon

Menurunkan berat badan setelah melahirkan bukanlah hal yang mudah. Hal ini dikarenakan rahim wanita mengembang selama kehamilan dan butuh waktu untuk kembali ke bentuk dan ukuran normal.

Bukan itu saja, perubahan hormon pasca kehamilan juga menjadi tantangan tersendiri bagi wanita yang ingin kembali ke bentuk tubuh semula.

Namun sulit bukan berarti tidak mungkin. Anda yang punya keinginan kuat dan program diet yang tepat akan dapat melewati tantangan ini. Salah satu cara simpel yang membantu wanita diet setelah kehamilan adalah lemon.

Beberapa bentuk sajian lemon ini dapat Anda buat sebagai minuman sehari-hari.

1. Jus Lemon

Lemon JuiceMinuman ini sangat menyehatkan dan sering dimasukkan dalam beberapa menu diet yang ada. Untuk menurunkan berat badan secara lebih efektif, jangan tambahkan gula. Ganti gula dengan madu diet.

Jus lemon dan madu sangat efektif untuk membakar timbunan lemak dalam tubuh. Setelah melahirkan, wanita dapat meminum jus lemon madu pertamanya di pagi hari.

Minum segelas jus lemon madu saat perut kosong. Cara ini juga berkhasiat mengeluarkan racun dan menjaga kebersihan perut.

2. Air Lemon Panas

Lemon HangatSaat menjalani diet setelah melahirkan, yang harus diperhatikan pertama kali adalah ganti minuman Anda setiap harinya dengan air panas. Ini berfungsi untuk membantu penurunan berat badan.

Anda disarankan untuk tidak meminum air langsung setelah makan. Jika Anda merasa haus, maka teguklah sedikit air hanya untuk sekadar membasahi tenggorokan.

Setelah 30 hingga 60 menit, barulah minum segelas air lemon panas. 3 gelas air lemon panas setiap harinya cukup untuk membantu menurunkan berat badan setelah melahirkan.

3. Saus Lemon

Lemon SaosSalad adalah sajian penting yang bisa dimasukkan ke dalam menu diet pasca kelahiran Anda. Namun saus salad biasa dapat memicu kenaikan berat badan.

Sebab biasanya saus salad mengandung krim dan mayones. Agar diet tidak terganggu, lemon adalah saus yang efektif membakar lemak.

Pelengkap Diet Setelah Melahirkan

Untuk menjaga daya tahan tubuh saat menjalani program diet setelah melahirkan, konsumsilah suplemen Vitamin C. Namun jangan memilih suplemen vitamin C sembarangan. Pilihlah suplemen Vitamin C yang lebih aman dikonsumsi saat perut kosong.

Apa itu? Vitamin C jenis Ester C, seperti Holisticare Ester C. Selain lebih nyaman di lambung, Holisticare Ester C juga lebih cepat diserap oleh tubuh.



Website ini menggunakan cookie untuk memastikan Anda mendapatkan pengalaman terbaik. Pelajari lebih lanjut.
Testing
Holisticare - Facebook Holisticare - Instagram Holisticare - Twitter Holisticare - Youtube